Cara Baru Mengatasi Facebook yang di Hack

Mufid

Cara Baru Mengatasi Facebook yang di Hack
Cara Baru Mengatasi Facebook yang di Hack dulu Pondokgue pernah share bagaimana cara Mengatasi FB yang di Hack. Nah, sekarang, ada cara baru untuk memulihkan akun anda yang terkena ulah Hacker nakal, karena Pondokgue baru saja membantu seorang kawan yang akunnya diretas oleh orang yang tidak bertanggung jawab. Untuk itu, akan Pondokgue share cara mengambil alih akun kita yang terkena hack tersebut, this the step guys:
Pertama, buat email baru dan usahakan menggunaka gmail, kenapa? karena sistem verifikasi gmail sangat ketat dan dijamin akan susag diretas (pengalam pribadi sih). Setelah itu, coba masuk ke facebook dan login dengan email lama kamu. Jika tidak bisa maka pinjem Facebook temen kamu dan buka profilmu lalu masuk ke tentang atau info dan lihat info kontak. Untuk apa? karena jika kita membuat facebok, maka kita otomatis terdaftar dengan email facebook itu sendiri untuk melakukan chatting. Nah, gunakan email facebook tersebut untuk login. Agar mudah, coba lihat gambar di bawah ini :
ada bukan? masuk menggunakan email tersebut dengan password lamamu, maka akan ada pemberitahuan bahwa kamu memasukkan kata sandi lama. Disini pilih tulisan biarkan saya mengganti kata sandi saya. Nah disini dibutuhkan verifikasi ke email kamu, tapi karena akun tersebut sudah diotak atik orang lain maka email pun sudah diganti, untuk itu klik bahwa kamu tidak bisa mengakses akun tersebut (lihat gambar dibawah):
Cara Baru Mengatasi Facebook yang di Hack
Email Hacker Terlihat
Kedua, jika tahap tersebut diatas sudah terlewati, maka kamu akan masuk ke kolom untuk memasukkan email baru, masukkan email dari gmail yang sudah kamu buat tadi dan tekan Lanjutkan. Pada bagian ini ada pemberitahuan bahwa jika kamu setuju, maka Team Facebok akan melakukan verifikasi terhadap tiga orang teman yang kamu kenal dengan cara mengirimkan kode verifikasi kepada mereka bertiga. Jika sudah masukkan kode yang diterima oleh teman anda ke tahap berikutnya :

Selesai !
Nah, bagi kamu yang akunnya yang pernah diambil alih oleh orang lain, berikut Tips-tips agar Facebook tidak mudah di Hack:
  • Sembunyikan Email asli kamu dari Info Profile
  • Gunakan email Google, karena kebanyakan, akun yang di hack menggunakan email yahoo.
  • Sambungkan Nomer Handphone kamu ke Facebook, karena proses verifikasi akan lebih mudah dilakukan jika suatu saat Facebook kamu di Hack
Baca Juga:   8 Cara Mengatasi Laptop yang Tiba Tiba Mati

Selamat mencoba kawan ! 🙂

Mufid

Mufid adalah seorang mahasiswa jurusan Ilmu al-Qur'an dan Tafsir yang kebetulan terjun bebas di dunia Blogging dan Enterpreneur | Karena sejatinya yang senantiasa berubah adalah perubahan itu sendiri - Cicero

Tags

Related Post

31 thoughts on “Cara Baru Mengatasi Facebook yang di Hack”

  1. bagus juga nich tutorialnya,,<br />bisa dijadikan refensi nantix kalu terjadi sesuatu,, hehehe<br />thanks sob,,,

    Reply
  2. Sebaiknya alamat email di hidden atau di ubah agar bisa di lihat kita saja gan, gak menutup kemungkinan kalau gmail juga bisa di hack, denger2 sih bulan lalu fb baru direntas…

    Reply
  3. wah sering banget saya dulu di hack. Dulu sering maen poker, pas chip banyak akun fb di hack jadilah fb berpindah tangan…. Betul, akun google pengamanannya ganda jadinya sedikit aman

    Reply
  4. kaka tolong dong bantu aku,akun fb ku dihack.dan nomor telpon yg tercantum di akun fb ku juga udah dihapus oleh hacker tersebut,,<br />tolongin ka,inbok ke fb temen ku ka Nadya Putry<br /><br /><br /><br />

    Reply
  5. Bantu aku dong.sdah 6 kali ganti facebook nih,nggak tau kenpa.<br />Bahkan kemarin baru buat facebook eh tadi udah nggak bisa lagi.<br />Mhon bntunya min.

    Reply
  6. tiap warnet di paguyuban menghimbau gunakan internet untuk media positif, ni salah ni pada nge hack

    Reply
  7. facebook masih saja memiliki celah untuk di hack, kita sebagai pengguna harus selalu berhati2 nih<br />btw trims atas postingannya, sangat bermanfaat sekali

    Reply
  8. nice info gan…<br /> ane mo nanya nih. FB ane ga bisa ganti profil, klo ane mo nambah foto ga bisa gan. ada solusi gan? klo di klik selalu error.<br /><br />trims

    Reply
  9. bro semua langkah diatas sudah saya lakuin untuk mengisi kolom nama teman tapi gx bisa,,.hackernya mengunci atau bagaimana saya gx tau ,,kalau bro bisa rebut atau menutup akun fb tsb nanti saya kasih tau akunnya…saya beri pulsa 100rb kalau serius bisa hubungi saya di mail:[email protected]

    Reply
  10. Gan bisa bantu ,, saya jadi korban hacker kurang ajar yang tidak bertanggung jawab .ini email saya : [email protected]. Tolong bantuanya,, Bonus PULSA 20 RIBU .<br />Ini no saya +6281344281717

    Reply
    • langsung ke FP Facebook kami aja, gan..<br />biar enak..<br />fans pagenya Pondokgue juga namanya..

      Reply
  11. help fb aku kena hack dan diganti oleh orang yang aku tidak kenal jadi aku minta tolong ya ini email aku [email protected] dan masukkan no aku ya nanti aku kasih pulsa deh ni nomor aku 085765609219

    Reply

Leave a Comment